Bupati Batu Bara Ir. H. Zahir. M. AP. mengajak Masyarakat Menerapkan Gaya Hidup Sehat

Redaksi Sumut : Hiskia Surbakti

- Redaksi

Rabu, 18 Oktober 2023 - 14:52 WIB

5096 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batu bara-detukpublik
Hal tersebut disampaikan Bupati Zahir dalam sambutan tertulis yang dibacakan Asisten I Setdakab Batu Bara Rusian Heri pada acara peringatan Hari Cuci Tangan Pakai Sabun (CTPS) Sedunia yang digelar di Lapangan Indra Sakti, Kecamatan Air Putih, Rabu (18/10/2023).

Turut hadir Bunda Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Kabupaten Batu Bara Ny. Hj. Maya Indriasari, Ketua Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Kabupaten Batu Bara dr. Omar Sazaly Aldy, Sp.A., Plt. Kepala Dinas Kesehatan Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana dr. Deni Syahputra, Plt. Kepala Dinas Pendidikan Darwinson Tumanggor, para Kepala OPD Pemkab Batu Bara, ketua organisasi profesi dan ketua organisasi mitra PAUD serta tamu undangan lainnya.

Kegiatan dilanjutkan dengan pengukuhan 120 Dokter Kecil oleh Ny. Maya Indriasari selaku Bunda PAUD Kabupaten Batu Bara. Selanjutnya secara serentak melakukan kampanye cuci tangan pakai sabun. Acara ditutup dengan pengumuman pemenang lomba CTPS sekaligus pemberian hadiah.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

(Hiskia Surbakti)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Aliansi Anti JIL,  Pihak Berwenang Proses Semua Penyelanggara Internet Ilegal
Aliansi Anti JIL , Laba Miliaran RT/RW Net, Tidak Berkontribusi Ke Pemerintahan Daerah
Ir H. Zahir, M. Ap terima kunjungan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih di kediamannya Laut Tador 
Malam Ini Calon Bupati Pertahanan, Zahir Diskusi Dengan Tim Investigasi dan Relawan
Kampanye Hari Terakhir, Tim Pemenangan Zahir – Aslam Konvoi Keliling Batu Bara
Ratusan Warga Pematang Kuing Sambut dan Dukung Kunjungan Zahir Bersama Maya
Paslon Zahir – Aslam Pilih Gelar Kenduri Akbar dan Doa Dibanding Kampanye Rapat Umum
Bersilaturahmi, Warga Desa Benteng Talawi Minta Zahir  Bangun Jalan Desa

Berita Terkait

Kamis, 2 Januari 2025 - 13:46 WIB

Pj. Bupati Pidie Drs. Samsul Azhar Resmikan Tugu Aneuk Mulieng Sebagai Ikon Peradaban Pidie

Selasa, 12 November 2024 - 21:31 WIB

Polres Pidie Dukung Program Asta Cita Presiden dengan Penanaman Jagung

Sabtu, 9 November 2024 - 20:19 WIB

IWO-Indonesia Sorot KIP Pidie, Terkait Pembatasan Wartawan Dalam Peliputan

Minggu, 14 Juli 2024 - 18:43 WIB

Abu Khaidir, Ketua PW-FRN Provinsi Aceh, Ucapkan Terima Kasih Kepada Kapolres Imam Asfali, S.I.K., MH.

Selasa, 2 Juli 2024 - 18:27 WIB

Tuma Ajak Agam & Inong Dukung Anak Muda Sebagai Calon Bupati Pidie

Minggu, 18 Februari 2024 - 17:40 WIB

Pesan Damai Pangdam IM saat Anjangsana dengan Warga Simpang Beutong Pidie

Jumat, 5 Januari 2024 - 05:22 WIB

Terkendala Biaya, Ibu Miskin Asal Pidie Tidak Mampu Bawa Pulang Ke Kampung Halaman

Kamis, 14 Desember 2023 - 08:02 WIB

Pj bupati Pidie, Ikut Meriahkan Perayaan Maulid Nabi Besar Muhammad Saw, Di SD inti Negeri Glumpang minyeuk

Berita Terbaru

PEKANBARU

DPD TOPAN RI Minta Kejati Lidik Dana BOS SMA N 1 Pekanbaru

Jumat, 10 Jan 2025 - 01:35 WIB